Kepedulian
Telkomsel terhadap komunikasi didunia pendidikan dan segmen pelajar,
ditunjukkan dengan peluncuran layanan CUG gratis nelpon dan SMS bagi
sesama komunitas sekolah. CUG / Closed User Group adalah
sebuah layanan baru dari telkomsel yang ditujukan untuk sebuah komunitas,
dimana setiap anggota dari komunitas yang telah terdaftar dalam layanan CUG
tersebut dapat melakukan Telpon dan SMS secara gratis selama 24 jam sehari
kesesama anggota komunitas. Sebagai bentuk dukungan dalam program pendidikan serta apresiasi
kepada member Telkomsel School Community (TSC).
Melalui Program TSC, para pelajar diberikan layanan CUG. CUG adalah sebuah layanan yang ditujukan untuk komunitas, dimana masing-masing anggota komunitas dapat saling berkomunikasi antar sesama anggotanya. Keuntungan dari layanan CUG ini adalah mendapatkan tarif khusus yaitu dengan harga perdana Rp 10.000 akan mendapatkan bonus pulsa 5000, gratis telepon, SMS ke semua operator sepuasnya 24 jam selama 30 hari.
Melalui Program TSC, para pelajar diberikan layanan CUG. CUG adalah sebuah layanan yang ditujukan untuk komunitas, dimana masing-masing anggota komunitas dapat saling berkomunikasi antar sesama anggotanya. Keuntungan dari layanan CUG ini adalah mendapatkan tarif khusus yaitu dengan harga perdana Rp 10.000 akan mendapatkan bonus pulsa 5000, gratis telepon, SMS ke semua operator sepuasnya 24 jam selama 30 hari.
“Kedepannya,
layanan CUG ini akan dikembangkan lagi sesuai dengan kebutuhan para anggota
komunitas yang berada di sekolah sekolah
Untuk mengaktifkan layanan CUG dengan cara akses *232*1# atau kirim sms dengan format HBTON lalu
kirim ke 2323.
Ayo segera bergabung dengan layanan CUG Telkomsel.
Ketentuan CUG :
- Tarif CUG berlaku 24 jam gratis untuk telpon & sms ke sesama komunitas CUG selama berada di wilayah Indonesia
- Pelanggan CUG memiliki masa aktif 30 hari setelah mengaktifkan fitur CUG di *232*1# dan batas min pulsa adalah Rp 10 ribu
- Untuk paket CUG terdapat 2 jenis paket pulsa, yaitu : Di Bucket Pulsa Utama (2K) & bucket Pulsa bonus (10K)
- Pulsa yang telah masuk sebesar Rp 10 ribu, masuk di bucket pulsa bonus dengan pengecekan di *889#
- Bonus pulsa Rp 10 ribu masih bisa digunakan untuk Penggunaan data, sms, voice diluar CUG (tidak hangus)
- Akan ada notifikasi H-1 sebelum berakhirnya masa CUG kepada nomer-nomer CUG yang ada
- Untuk tarif berkomunikasi ke nomer diluar CUG, berlaku tarif reguler kartuAS
- Nomor yang diikutkan CUG adalah nomer baru white list
Tidak ada komentar:
Posting Komentar